Senin, 02 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Apa itu Hidrogen Peroksida? Informasi tentang Hidrogen Peroksida

Posted: 02 Jan 2012 07:00 PM PST

Hidrogen peroksida umum menjadi komposisi berbagai bahan kimia yang lazim ditemukan dalam rumah. Hidrogen peroksida memiliki sifat antibakteri, anti-jamur, dan digunakan dalam produk kecantikan serta agen pembersih. Bahan ini bisa digunakan untuk memutihkan gigi dan menangkal infeksi. Tubuh manusia juga menghasilkan hidrogen peroksida untuk melawan infeksi. Tanpa senyawa kimia ini, sistem kekebalan tubuh tidak akan [...]

Tips Mengobati Jerawat dengan Minyak Lavender

Posted: 02 Jan 2012 05:58 PM PST

Jerawat merupakan kondisi yang menjengkelkan bagi banyak pria dan wanita. Ada berbagai perawatan kimia yang mengklaim mampu melawan jerawat. Namun, sebenarnya terdapat berbagai obat-obatan alami yang tersedia untuk membantu mengobati jerawat. Lavender merupakan antiseptik alami dan zat yang telah digunakan sebagai kosmetik selama bertahun-tahun. Berikut adalah cara mengobati jerawat menggunakan minyak lavender. Pembersih Lavender Pilih [...]

4 Tips Menggunakan Minyak Lavender untuk Menyembuhkan Luka

Posted: 02 Jan 2012 09:58 AM PST

Minyak lavender sering disebut pula sebagai “minyak universal” karena kegunaannya yang beraneka ragam. Tidak hanya digunakan dalam parfum dan dupa, minyak lavender juga bermanfaat untuk meringankan sakit kepala, insomnia, mempermudah persalinan, merawat luka bakar, menyembuhkan memar, dan mengobati luka ringan. Berikut adalah tips menggunakan minyak lavender untuk mengobati luka. 1. Pastikan Anda membeli minyak lavender [...]

Tips Obat Alternatif: 6 Khasiat dan Manfaat Minyak Lavender

Posted: 02 Jan 2012 09:05 AM PST

Minyak lavender telah digunakan untuk tujuan pengobatan serta kosmetik selama berabad-abad. Minyak lavender diekstrak dari tanaman yang disebut Lavandula angustifolia. Berikut adalah beberapa manfaat dan khasiat minyak lavender bagi kesehatan. 1. Kecemasan Sebuah studi yang dilakukan oleh Institut Nasional untuk Studi Lingkungan, Jepang, menunjukkan bahwa senyawa linalool yang ditemukan dalam minyak lavender menunjukkan efek anti [...]

Tips Herbal: 5 Efek Samping Minyak Lavender

Posted: 02 Jan 2012 08:25 AM PST

Minyak lavender telah digunakan sebagai wewangian maupun untuk terapi sejak jaman dahulu. Minyak lavender lazim digunakan untuk meredakan stres dan kecemasan, mengobati insomnia, nyeri sendi, serta kerontokan rambut. Minyak lavender juga umum digunakan untuk mengobati eksim, jerawat, dan penyakit kulit lain. Namun seperti layaknya pengobatan lain, terdapat beberapa efek samping minyak lavender yang perlu Anda [...]

9 Tips Mengobati Rambut Rontok dengan Minyak Lavender

Posted: 02 Jan 2012 07:27 AM PST

Alopecia areata adalah penyakit autoimun di mana folikel rambut dianggap sebagai benda asing oleh tubuh. Akibatnya, rambut menjadi rontok. Orang yang mengalami alopecia dapat menggunakan kombinasi minyak esensial, termasuk lavender, untuk mengobati kerontokan rambut mereka. Berikut adalah cara menggunakan minyak lavender untuk meringankan kerontokan rambut. 1. Gunakan mangkuk kecil untuk mencampur beberapa jenis minyak esensial [...]

Manfaat Virgin Coconut Oil (VCO) bagi Kesehatan Kulit

Posted: 02 Jan 2012 04:59 AM PST

Virgin coconut oil (VCO) mampu melindungi kulit baik dari dalam maupun dari luar. VCO mengandung antioksidan yang efektif memerangi tanda-tanda penuaan, mengandung anti-mikroba, serta anti-bakteri. VCO memiliki struktur molekul yang relatif kecil sehingga mudah diserap ke dalam kulit. Kandungan VCO mengandung beberapa jenis lemak jenuh seperti asam kaprat, asam kaprilat, dan asam laurat. VCO juga [...]

Manfaat & Efek Samping Negatif Virgin Coconut Oil (VCO)

Posted: 02 Jan 2012 04:55 AM PST

Virgin coconut oil (VCO) digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia untuk bermacam keperluan dari memasak hingga menjaga kesehatan kulit. VCO dipercaya mengandung sejumlah manfaat kesehatan terapeutik. Efek samping negatif dari minyak ini jarang terjadi. VCO dikenal efektif membunuh mikroorganisme dalam tubuh. Deskripsi VCO relatif mudah didapat, ekonomis, aman, dan sehat untuk berbagai masakan. Minyak [...]

5 Khasiat dan Manfaat Kesehatan Virgin Coconut Oil (VCO)

Posted: 01 Jan 2012 08:49 PM PST

Minyak kelapa umumnya mendapatkan cap buruk karena mengandung lemak jenuh yang tinggi. Namun, sebenarnya terdapat pula berbagai manfaat dari minyak kelapa, khususnya jenis minyak kelapa yang disebut sebagai virgin coconut oil (VCO). VCO dapat digunakan pada berbagai makanan atau digunakan untuk mempercantik rambut serta kulit. Berikut adalah khasiat dan manfaat VCO untuk kesehatan. 1. Asam [...]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar