Selasa, 31 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Apa itu Spyware? Tips Membersihkan Komputer dari Spyware

Posted: 31 Jan 2012 04:16 AM PST

Spyware merupakan sejenis software yang kehadirannya sering tidak disadari dan digunakan untuk memata-matai komputer yang terinfeksi. Spyware mampu mengirimkan data pada komputer pengguna ke pihak lain saat terhubung ke jaringan internet. Ada beberapa cara untuk menghilangkan spyware, namun dalam banyak kasus, dibutuhkan lebih dari satu metode untuk membersihkan spyware secara menyeluruh. Apa itu Spyware? Spyware [...]

Kelebihan & Kekurangan Software Anti Spyware Gratis

Posted: 30 Jan 2012 10:04 PM PST

Spyware merupakan program atau aplikasi berbahaya yang terinstal di PC secara tersembunyi atau tidak sengaja dan tidak diinginkan oleh pengguna. Pengguna internet banyak memanfaatkan berbagai software anti spyware gratis yang tersedia secara online untuk menghindari bahaya spyware dan bug spyware. Program anti spyware gratis memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan. Kelebihan Kelebihan anti spyware gratis adalah [...]

Tips Anti Spyware: Ketahui 7 Jenis Spyware

Posted: 30 Jan 2012 08:31 PM PST

Spyware merupakan perangkat lunak (software) yang digunakan untuk memata-matai aktivitas seorang pengguna komputer tanpa sepengetahuannya. Tidak semua spyware berbahaya, tidak pula semua spyware digunakan untuk tujuan ilegal. Contohnya, spyware yang digunakan oleh atasan untuk memantau aktivitas pekerjanya, orang tua yang memantau aktivitas internet anaknya, dan penegak hukum untuk menangkap para kriminal. Menurut laporan ParetoLogic, Inc, [...]

Tips Aman Privasi: Apa Perbedaan Cookies dengan Spyware?

Posted: 30 Jan 2012 07:49 PM PST

Sekilas, cookies dan spyware nampak hampir sama. Namun sebenarnya terdapat banyak perbedaan antara keduanya berkaitan dengan cara operasi dan bagaimana mereka digunakan. Persamaannya, cookie dan spyware sama-sama menimbulkan masalah keamanan data dan informasi pribadi lainnya. Spyware Spyware merupakan suatu perangkat lunak atau software yang masuk ke dalam komputer tanpa sepengetahuan pemiliknya. Spyware berusaha mencuri informasi [...]

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


Model Kreasi Jilbab Cantik

Posted: 31 Jan 2012 09:37 AM PST

Berikut ini beberapa kreasi jilbab yang cantik dengan harga murah sampai mahal, beberapa model seperti rabbani, faira,  zoya, pasmina. Semua model yang bisa dipakai dan menunjang berpakaian yang islami. Sekarang ini jilbab ataupu kreasi pakaian muslim yang lain dapat di beli secara online. Banyak sekali model yang dapat dipilih dalam membeli jilbab. Baik itu secara online, disini kami memberikan beberapa [...] Related posts:
  1. Cara Memakai Jilbab Pashmina
  2. Polwan Cantik
  3. Foto Cewek Cantik

Senin, 30 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Cara Membuat Milkshake Strawberry

Posted: 30 Jan 2012 09:39 AM PST

Anda tidak harus menghabiskan banyak uang untuk membeli milkshake strawberry di restoran jika bisa membuatnya sendiri di rumah. Strawberry merupakan buah yang disuka hampir semua orang serta mudah mendapatkannya. Berikut adalah resep milkshake strawberry. Bahan - 4 cangkir es krim strawberry - 1 cangkir susu Cara membuat 1. Blender es krim dan susu sampai semua [...]

Cara Membuat Milkshake Mangga

Posted: 29 Jan 2012 11:37 PM PST

Indonesia kaya akan buah-buahan tropis dengan aneka citarasa dan aroma. Salah satu buah eksotis khas Indonesia adalah mangga. Mangga merupakan buah yang tinggi serat, beta-karoten, dan vitamin phytochemical. Selain dimakan langsung, mangga juga cocok dibuat milkshake. Milkshake mangga akan memiliki kandungan kalsium jika Anda menambahkan susu atau susu kedelai. Milkshake mangga dapat dibuat dengan mangga [...]

Cara Membuat Milkshake Kopi

Posted: 29 Jan 2012 10:16 PM PST

Milkshake menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk menyegarkan diri saat cuaca panas. Beberapa makanan, seperti burger dan kentang goreng, tidak akan lengkap jika tidak ditemani milkshake. Ada berbagai macam rasa milkshake konvensional, seperti coklat, vanilla, dan stawberry. Namun, Anda bisa bereksperimen dengan membuat milkshake cita rasa baru, yaitu milkshake kopi. Anda dapat pula memperkaya [...]

Minggu, 29 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Cara Membuat Milkshake Cokelat

Posted: 29 Jan 2012 09:01 AM PST

Cokelat menjadi makanan universal yang disuka hampir semua orang. Cokelat juga cocok dipadukan dengan minuman atau makanan lain untuk meningkatkan cita rasanya seperti pada milkshake. Sajikan milkshake dalam gelas disertai whipped cream serta ceri diatasnya untuk lebih mengundang selera. Berikut adalah resep milkshake cokelat. Bahan - 1 cangkir susu - 4 sendok (scoop) es krim [...]

Cara Membuat Banana Milkshake

Posted: 29 Jan 2012 07:04 AM PST

Banana milkshake (milkshake pisang) dapat menjadi variasi minuman yang sehat sekaligus menyegarkan. Pisang merupakan buah yang tinggi kalium, mineral yang sangat bermanfaat  bagi tubuh. Pilih pisang yang cukup matang, namun tidak terlalu matang untuk digunakan dalam resep milkshake Anda. Berikut adalah resep banana milkshake. Bahan - 1 cangkir susu - 4 sendok (scoop) es krim [...]

Tips Aman Makanan: 4 Faktor Penyebab Daging Busuk

Posted: 29 Jan 2012 04:08 AM PST

Daging rusak atau menjadi busuk disebabkan oleh sejumlah faktor. Namun, penyebab paling umum adalah mikroorganisme, seperti jamur dan bakteri lainnya. Mikroorganisme dalam daging memecah protein dan lemak sehingga membusukkan daging, membuatnya tidak layak dikonsumsi. Berikut adalah beberapa faktor yang menyebabkan pembusukan daging. 1. Penguraian Setelah binatang disembelih, sel-sel dalam daging mulai rusak. Sel yang rusak [...]

Tips Aman Makanan: Tanda dan Gejala Keracunan Daging

Posted: 29 Jan 2012 03:23 AM PST

Bagi sebagian orang, tidak ada makanan yang dapat mengalahkan kelezatan steak dan produk olahan daging lainnya. Tetapi, para pengemar makanan hasil olahan daging harus waspada dan mengetahui kualitas makanan yang mereka makan. Jangan sampai daging yang hendak dikonsumsi berkualitas buruk dan terkontaminasi bakteri. Kontaminan dalam makanan dapat menyebabkan keracunan makanan, dan mengganggu sistem pencernaan. Penyebab [...]

Apa Ciri Daging Busuk? 4 Tips Mengidentifikasi Daging Busuk

Posted: 29 Jan 2012 02:28 AM PST

Bakteri patogen yang sering terdapat pada makanan seperti E. coli dan Salmonella bertanggung jawab untuk jutaan kasus keracunan makanan setiap tahunnya. Sebagian kasus keracunan makanan disebabkan oleh daging yang kualitasnya sudah buruk, atau daging busuk. Daging yang masih segar saja bisa terkontaminasi bakteri, apalagi daging yang kualitasnya buruk dan sudah mulai busuk. Mengetahui ciri-ciri daging [...]

6 Tips Menghilangkan Bau Daging Busuk dari Freezer

Posted: 29 Jan 2012 12:46 AM PST

Daging busuk akan mengeluarkan bau yang sangat tidak sedap. Bau tidak sedap tentu akan mengganggu penciuman saat Anda membuka freezer. Bau busuk yang menyebar didalam lemari es atau freezer bisa pula meresap ke dalam kemasan makanan lainnya, sehingga menjadi penting untuk segera menghilangkan bau ini secepatnya. Pembersihan secara menyeluruh dapat memastikan bau daging busuk benar-benar [...]

Bahaya Daging Sapi Busuk bagi Kesehatan

Posted: 29 Jan 2012 12:21 AM PST

Daging sapi banyak digunakan dalam berbagai resep makanan. Daging sapi sebaiknya digunakan setidaknya dua hari setelah dibeli untuk menjaga kualitasnya. Daging sapi yang sudah berlendir atau lengket dan memiliki bau yang tak sedap bisa menjadi pertanda daging sudah busuk. Bakteri Patogen Bakteri sangat mudah hidup pada daging sapi, terlebih bila terkena atau berkontak dengan udara [...]

Jumat, 27 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Tips Protein Sehat: 4 Makanan yang Mengandung Kasein

Posted: 27 Jan 2012 07:41 AM PST

Kasein dikenal juga sebagai caseinate atau micellar casein, merupakan protein yang biasa ditemukan dalam produk susu. Karena proses pencernaannya lambat, kasein banyak digunakan sebagai suplemen untuk membentuk otot oleh atlet dan binaragawan Namun, kasein diyakini memiliki efek negatif terhadap kesehatan, misalnya peningkatan risiko kanker. Selain itu, kasein juga bisa menjadi alergen atau penyebab alergi. Berikut [...]

4 Bakteri Patogen pada Susu yang Tidak Didinginkan

Posted: 27 Jan 2012 07:17 AM PST

Susu merupakan minuman yang kaya gizi. Susu mengandung kalsium dan vitamin D yang sangat penting bagi kesehatan tulang dan gigi. Namun, susu yang tidak didinginkan selama lebih dari 10 menit dapat membahayakan kesehatan Anda. Sebelum minum susu, Anda perlu menyadari, terdapat bakteri berbahaya yang dapat berkembang dalam susu diantaranya: 1. Salmonella Salmonella merupakan bakteri yang [...]

Tips Mengenali Susu Basi: 4 Tanda Susu Sudah Rusak

Posted: 27 Jan 2012 06:30 AM PST

Susu merupakan cairan yang kompleks. Susu sangat digemari di seluruh dunia karena bermanfaat menjaga kebugaran dan mempertahankan kesehatan tubuh. Sayangnya, susu merupakan zat yang tidak stabil. Terkadang susu dapat bertahan lama, namun bisa juga menjadi asam hanya dalam beberapa hari. Beberapa cara dibawah akan membantu Anda mengenali apakah susu yang Anda minum masih baik atau [...]

Tips agar Susu Tetap Awet & Tidak Cepat Basi

Posted: 26 Jan 2012 08:40 PM PST

Susu dianggap sebagai produk wajib yang harus tersedia di rumah. Sayangnya, susu memiliki masa simpan yang pendek dan cepat kadaluarsa dibandingkan dengan produk makanan atau minuman lainnya. Hal paling penting untuk diingat ketika menyimpan susu adalah menjaga susu pada suhu yang optimal, yaitu 37 sampai 40 derajat Fahrenheit, atau setara dengan 2 sampai 15 derajat [...]

4 Tips Menghilangkan Bau Susu Basi dari Karpet

Posted: 26 Jan 2012 07:32 PM PST

Bakteri akan menyebabkan bau busuk pada susu yang sudah basi. Ketika susu tumpah di atas karpet, membersihkannya secepat mungkin adalah solusi terbaik untuk meminimalisasi bau. Jika tumpahan susu mengendap dan tidak segera dibersihkan, kondisi ini akan menimbulkan bau tidak sedap yang akan mulai tercium setelah satu atau dua hari. Karena susu merupakan jenis produk organik, [...]

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


Rayuan Gombal Lucu

Posted: 27 Jan 2012 04:58 PM PST

Berikut ini bro berbagai rayuan gombal lucu yang sering ada di ovj (opera van java). Biasalah semua kata-kata ini dibuat oleh Andre yang emang doyang ngerayu cewek kalau ada bintang tamu wanitanya. Sejak ovj menggnakan rayuan sebagai salah satu jargon lawaknya, kemudian baru deh banyak acara televisi yang pakai rayu-rayuan segala. Apa saja kata rayuan [...] Related posts:
  1. Kata kata Gokil Lucu dan Gombal
  2. Kumpulan rayuan gombal
  3. Kata Gombal Mengungkapkan Cinta

Kamis, 26 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


6 Tips Menghilngkan Bau Susu Basi dari Lemari Es

Posted: 26 Jan 2012 05:33 PM PST

Susu yang disimpan terlalu lama dalam kulkas akhirnya akan basi dan menimbulkan bau tidak sedap (asam). Bau ini akan merusak aroma makanan lain yang disimpan bersamaan dalam lemari es. Kondisi menjadi lebih buruk jika ternyata susu yang Anda simpan tumpah. Tumpahan susu akan meresap ke daerah yang sulit dijangkau dan terus-menerus mengeluarkan bau yag tidak [...]

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


Cara Download Video di Facebook

Posted: 26 Jan 2012 02:54 AM PST

Pasti bro sekalian pernah nonton video di facebook, nah itu gimana cara download nya ya? Sebenarnya untuk mendapatkan video diatas sama seperti bagaiman cara download video via youtube, caranya sama saja silahkan aja dibaca artikel tersebut. Yang perlu perhatikan disini adalah kamu harus login ke facebook dulu baru bisa diunduh. Mengapa cara download video di [...] Related posts:
  1. Cara Download Video di Youtube
  2. Cara Membuat Facebook
  3. Cara convert video to mp3 Dengan Gampang

Rabu, 25 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


3 Jenis Bakteri Patogen yang Terdapat pada Susu

Posted: 25 Jan 2012 04:41 AM PST

Beberapa bakteri patogen penyebab penyakit dapat ditemukan dalam susu dan produk yang dibuat dari susu, termasuk es krim dan keju. Karakteristik bakteri ini bervariasi, begitu juga efek dari penyakit yang disebabkan. Namun Anda harus waspada karena jika tidak diobati, infeksi akibat bakteri pada susu bisa mematikan. Beberapa bakteri patogen yang hidup pada susu antara lain: [...]

Tips Aman Susu: Perbedaan Pasteurisasi & Ultrapasteurisasi

Posted: 25 Jan 2012 03:52 AM PST

Louis Pasteur adalah seorang profesor kimia di Universitas Lille, Perancis, dan merupakan anak seorang penyamak kulit. Louis Pasteur dilahirkan pada tahun 1822 di daerah Jura, Prancis. Sebagai profesor, dia tertantang untuk menyelesaikan masalah yang dihadapi oleh industri minuman beralkohol disana. Pekerjaan yang dilakukannya pada bidang ini menggiring pada penemuan yang kemudian populer dan dinamai sesuai [...]

Tips Aman Susu: Ketahui Berbagai Teknik Pasteurisasi Susu

Posted: 25 Jan 2012 02:28 AM PST

Louis Pasteur sering dijuluki sebagai bapak mikrobiologi modern. Berkat penemuannya, kita sekarang memahami bahwa mikroorganisme seperti bakteri dapat menyebabkan penyakit. Pasteur merupakan orang pertama yang mampu mendemonstrasikan proses pasteurisasi di laboratorium dengan menunjukkan bukti yang tak terbantahkan. Pasteur juga berhasil mengembangkan teknik untuk melawan mikroba yang menyebabkan penyakit. Keberhasilan utama dan pertama dia adalah menyelamatkan [...]

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


Daftar Web Proxy Gratis

Posted: 25 Jan 2012 05:08 AM PST

Berikut ini kami sediakan berbagai daftar dari web proxy gratis yang bisa digunakan untuk membuka website yg terblokir. Semuanya lengkap dari proxy indonesia sampai luar negeri. Semoga dapat membantu anda membuka website yang ang ing eng wkwkwk. http://www.proxies7.com http://unblocked.org http://proxify.com http://invisiblesurfing.com http://anonymouse.org http://www.slyuser.com http://texasproxy.com http://filtersneak.com http://ipbender.com http://proxybuddy.com http://sitesurf.net http://www.bebooxy.com http://fastfacebookproxy.com/ http://www.dont-see-me.com/ http://lazyfoo.co.uk/ http://pr4xy.info/ http://proxy.yongkailoon.com/ http://dwiprayogo.appspot.com/ [...] Related posts:
  1. Daftar link Download font Gratis dan KEREN
  2. Domain .COM Gratis
  3. Situs Download Game Gratis

Selasa, 24 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


5 Tips Pasteurisasi Madu di Rumah

Posted: 24 Jan 2012 06:54 PM PST

Pasteurisasi merupakan metode membunuh bakteri dalam makanan dengan cara pemanasan. Madu  merupakan salah satu makanan yang lazim dipasteurisasi. Kabanyakan madu yang ditemukan di toko telah dikemas, dipasterurisasi, dan dilabeli. Madu yang dipanen sendiri atau dari petani biasanya belum  melalui proses sterilisasi atau penghilangan bakteri didalamnya. Sebelum mengonsumsi madu yang belum diproses, demi keamanan, madu sebaiknya [...]

Tips Protein Sehat: Kenali Kandungan & Jenis Kasein

Posted: 24 Jan 2012 08:10 AM PST

Sekitar 80 persen protein yang terkandung dalam susu sapi adalah kasein. Kasein mengandung banyak asam amino esensial yang dibutuhkan  tubuh. Kasein dicerna secara perlahan sehingga mampu menyediakan asam amino secara kontinyu bagi tubuh selama 3-4 jam. Kasein juga bisa diproduksi diluar tubuh. Alat pembuat kasein menggunakan gaya sentrifugal untuk memisahkan susu menjadi butterfat dan susu [...]

Tips Aman Susu: Jenis & Tujuan Pasteurisasi Susu

Posted: 24 Jan 2012 07:43 AM PST

Susu memiliki banyak manfaat bagi tubuh karena mengandung 9 bahan gizi utama. Semakin banyak orang mulai sadar akan manfaat susu dan mulai mengonsumsinya sebagai penyempurna makanan. Salah satu negara dengan tingkat konsumsi susu tertinggi adalah Amerika dengan sekitar 4 sampai 5 juta pound susu terjual setiap bulannya. Agar aman dikonsumsi, susu harus melalui proses yang [...]

Apa itu File PNG? Sejarah & Kelebihan PNG

Posted: 23 Jan 2012 09:27 PM PST

Portable Network Graphics (PNG) adalah jenis file gambar yang dirancang untuk menggantikan Graphics Interchange Format (GIF). PNG lebih unggul dari GIF antara lain karena adanya fitur ‘alpha channel’, ‘gamma correction’, dan kompresi gambar yang lebih baik. Penciptaan PNG PNG dimulai dari inisiatif beberapa orang dalam Usenet newsgroup pada tahun 1995. Kelompok ini terdiri dari ilmuwan [...]

Ketahui Perbedaan antara File SWF dan GIF

Posted: 23 Jan 2012 08:21 PM PST

File SWF dan GIF umum digunakan pada browser web grafis. Sementara SWF berbasis vektor, mendukung warna lebih banyak, dan memungkinkan untuk interaksi, GIF berbasis bitmap dan didukung oleh HTML. Setiap file memiliki sifat tersendiri dan sesuai digunakan pada situasi tertentu. Penggunaan Tidak seperti GIF, SWF mendukung animasi interaktif dan bisa berupa tombol atau area yang [...]

Senin, 23 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Apa Perbedaan antara File PDF dan JPEG?

Posted: 23 Jan 2012 08:14 AM PST

PDF dan JPEG (sering ditulis pula JPG) merupakan jenis file yang populer digunakan. JPEG adalah jenis file gambar grafis, sedangkan PDF adalah jenis file dokumen. Keduanya dapat saling dikonversi dari satu bentuk ke yang lain sehingga dapat digunakan untuk aplikasi yang berbeda. Definisi PDF merupakan singkatan dari Portable Document Format. PDF adalah format file yang [...]

Tips Mengubah File GIF Menjadi JPEG

Posted: 23 Jan 2012 06:13 AM PST

Mengubah format file gambar sebenarnya cukup mudah. Anda tidak perlu paket perangkat lunak yang mahal, Anda juga tidak harus mendownload dan menginstal apapun. Mengubah file GIF menjadi JPEG hanya memerlukan MS-word dan beberapa klik mouse. Terdapat berbagai aplikasi yang membuat file JPEG lebih disukai dibanding GIF sehingga menyimpan file GIF menjadi JPEG mutlak Anda kuasai. [...]

Tips Menghindari Flare pada Karya Fotografi Anda

Posted: 23 Jan 2012 04:42 AM PST

Mengambil foto pada siang hari yang cerah bisa menjadi tantangan tersendiri. Sinar matahari yang bersinar cerah bisa menimbulkan efek yang tidak diinginkan pada foto. Efek ini disebut sebagai flare atau bintik matahari. Untuk menghindari terjadinya hal ini, Anda harus mempertimbangkan sudut kamera saat mengambil foto agar terbebas dari flare. Penyebab Flare pada Lensa Flare terjadi [...]

Perbedaan antara File Bitmap, JPEG, dan GIF

Posted: 22 Jan 2012 10:37 PM PST

Bitmap, JPEG, dan GIF merupakan jenis file gambar yang memiliki format raster. Format raster berarti bahwa file gambar tersusun dari kumpulan titik-titik kecil yang disebut picture elements (elemen gambar) atau pixel. Perbedaan ketiga jenis file tersebut terletak pada kualitas, kemudahan penggunaan, dan warna yang dapat ditampilkan di gambar. Format Gambar File gambar dapat disimpan baik [...]

Minggu, 22 Januari 2012

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


Daftar Harga Alat Pancing di Toko

Posted: 22 Jan 2012 02:05 PM PST

Berikut ini daftar berbagai harga di toko yang men jual alat pancing, jadi bagi anda yang sangat gemar memancing dan ingin membeli pancingan yang bagus untuk hobi anda. Tentunya perlu tahu harga yang pantas untuk mendapatkannya, memang daftar ini tidak mencakup semuanya karena mencakup yang populer seperti shimano. Namun blogbintang.com kira cukup membantu. Berikut daftar [...] Related posts:
  1. Daftar Toko Komputer Online
  2. Daftar Harga Hamster berdasarkan Jenis
  3. Toko Buku Bekas Murah di Jakarta dan Surabaya

Domain .COM Gratis

Posted: 22 Jan 2012 01:03 AM PST

Memang agak susah mencari domain .com yang gratis untuk dipakai. Mengingat domain ini begitu populer, mungkin orang mengingat sebuah situs dengan akhiran .com daripada yang lainnya. Dan kayaknya agak susah mendapatkannya secara benar-benar gratis, kecuali kalau punya teman dikasih sama loe. Bahkan jika ada promo sekalipun paling murah yang pernah blogbintang.com adalah 1.99$, biasanya tuh [...] Related posts:
  1. Wallpaper Game Battlefield 3 Gratis
  2. Download Font Distro Gratis
  3. Download Nero Gratis

Sabtu, 21 Januari 2012

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


5 Makanan Sehat untuk Ibu Hamil

Posted: 21 Jan 2012 01:56 AM PST

Untuk wanita hamil, berikut makanan apa saja yang cocok supaya ibu dan bayi dikandung juga sehat. Berikut ini beberapa makanan yang sangat cocok dimakan untuk para ibu yang sedang hamil yang pastinya mengalami kesulitan dalam memilih karena rasa mual mendera tetapi nutrisi untuk janin harus tetap terjaga. Untuk usia ibu hamil yang masih cenderung muda (trimester [...] Related posts:
  1. 5 Makanan Sehat Untuk Diet
  2. Calon ibu, Wanita Hamil Muda dan masalahnya
  3. Cara Memiliki Kulit yang Indah dengan Diet Sehat

Jumat, 20 Januari 2012

Oke Tips

Oke Tips


Apa itu Kasein? Fungsi & Manfaat Protein Kasein

Posted: 20 Jan 2012 10:34 AM PST

Protein merupakan komponen penting untuk membangun serta mempertahankan massa otot. Dari berbagai jenis protein yang ada, kasein menawarkan banyak manfaat terutama bagi para atlet, binaragawan, serta pencinta kebugaran. Apa sih Kasein itu? Kasein merupakan salah satu protein yang ditemukan dalam susu. Kadar kasein dalam susu berkisar 80 persen, sedangkan 20 persen lainnya adalah protein whey. [...]

Tips Fotografi: Sejarah, Cara Kerja, dan Jenis Lensa Kamera

Posted: 20 Jan 2012 05:34 AM PST

Lensa kamera terbuat dari kaca berbentuk melengkung yang berfungsi memfokuskan gambar pada kamera. Lensa kamera tidak terbuat dari lensa tunggal melainkan kombinasi dari beberapa lensa yang dibuat sedemikian rupa untuk membelokkan cahaya sehingga dapat ditangkap film atau sensor. Tergantung pada bentuk dan ukuran lensa, banyak efek fotografi yang dapat dihasilkan oleh jenis lensa yang berbeda [...]

Blog Bintang Bicara tentang apapun

Blog Bintang Bicara tentang apapun


5 Makanan Sehat Untuk Diet

Posted: 20 Jan 2012 04:30 PM PST

Memiliki tubuh langsing denga diet sehat adalah hasil dari makanan yang masuk ke dalam tubuh. Tentunya Wajah cerah, kulit sehat dan tubuh ramping pastinya jadi dambaan tiap orang setiap tahun. Dan beberapa ahli kesehatan dari negara adidaya Amerika Serikat ternyata telah merekomendasikan beberapa makanan yang memiliki banyak utrisi, mudah didapat serta berkhasiat untuk menjalankan program diet. Jangan [...] Related posts:
  1. Cara Memiliki Kulit yang Indah dengan Diet Sehat
  2. Langsing Cepat dari cara Diet unik selebriti Hollywood
  3. Internet Sehat dengan Good Habits

Download Template Blog Gratis dan Keren

Posted: 20 Jan 2012 06:49 AM PST

Blog keren pastinya juga dilihat dari template yang dipakai, ada banyak sekali template gratis buat di download secara cuma-cuma. Tapi karena kebanyakan pasti juga bingung kan mana yang akan dipakai buat ngeblog. Semakin bagus sebuah template tentunya akan semakin membuat nyaman pembaca untuk terus berkunjung dan membaca artikel yang ditulis. Hampir semua blog keren pastinya [...] Related posts:
  1. Download Template Blogspot Terbaik
  2. Website untuk Download Powerpoint Template yg Free
  3. Download Font Distro Gratis

Undangan Pernikahan Unik

Posted: 20 Jan 2012 02:31 AM PST

Berbagai contoh desain kartu untuk undangan pernikahan yang unik. Menikah kebanyakan dilakukan sekali dan merupakan moment yang paling membahagiakan dalam hidup, tentunya undangan pun sebisa mungkin harus unik. Supaya lebih berkesan kalau diingat-ingat di masa depan. Walau harus membuat seaneh mungkin. Disini ada beberapa contoh kartu undangan pernikahan yang benar-benar unik dan mungkin bisa dikatakan [...] Related posts:
  1. Ulang Tahun Pernikahan
  2. Foto Sandal Unik
  3. Pohon Unik dan Aneh