Minggu, 28 Agustus 2011

Oke Tips

Oke Tips


6 Tips Menjaga Kelinci Tetap Fit dengan Latihan Fisik

Posted: 28 Aug 2011 09:11 AM PDT

Seperti halnya tubuh manusia, kelinci juga perlu melakukan latihan fisik (olahraga) secara teratur agar tetap fit dan sehat. Aktivitas fisik adalah bagian dari perilaku alami kelinci. Jika tidak mendapatkan latihan atau stimulasi setiap hari, kelinci menjadi lesu dan tidak bersemangat. Salah satu cara agar kelinci mendapatkan aktivitas fisik yang cukup adalah dengan membiarkannya keluar dari [...]

Tips Berkebun: Cara Menanam Serai dari Potongan Umbi

Posted: 28 Aug 2011 08:51 AM PDT

Serai (sereh) adalah herbal serba guna yang digunakan dalam pengobatan homeopati, dalam produk kecantikan dan pembersih, serta sebagai bumbu makanan. Serai umumnya dikembangbiakkan dari umbi. Pada tahap awal, dianjurkan untuk menanam umbi dalam pot agar lebih mudah diawasi perkembangannya. Setelah tanaman baru memiliki akar yang kuat, serai bisa dipindahkan ke kebun atau halaman. Berikut adalah [...]

Tips Anti Serangga: Membuat Pengusir Serangga dari Serai

Posted: 28 Aug 2011 08:49 AM PDT

Serai (sereh) bisa digunakan untuk berbagai keperluan mulai dari bumbu masakan, dibuat teh herbal, hingga digunakan untuk mengusir serangga. Pengusir serangga dari serai mudah dibuat dan efektif melindungi Anda dan keluarga dari gangguan serangga baik saat berada di rumah atau sedang berlibur. Selain mudah membuatnya, bahan baku serai juga bisa ditemukan di pasar atau supermarket [...]

Tips Ikan Hias: 9 Langkah Perawatan Ikan Cupang

Posted: 28 Aug 2011 06:07 AM PDT

Ikan cupang dikenal pula sebagai ikan beta atau ikan Siam merupakan ikan hias yang relatif mudah dipelihara. Untuk alasan ini, Anda tidak perlu menghabiskan banyak waktu untuk merawat mereka. Sekali ikan  cupang ditempatkan dalam wadah, Anda hanya perlu memberi makan dan mengganti airnya secara teratur. Berikut adalah tips merawat ikan cupang: 1. Siapkan wadah sebelum [...]

Tips Ikan Hias: Fakta dan Informasi Mengenai Ikan Cupang

Posted: 28 Aug 2011 05:13 AM PDT

Cupang merupakan ikan yang banyak dipelihara karena warnanya yang beraneka ragam serta siripnya yang berjumbai indah. Memelihara ikan cupang relatif mudah dan tidak memerlukan perlakuan khusus. Ikan cupang ideal diletakkan di kamar tidur anak, di kamar mandi, atau di meja kerja. Cupang dikenal pula dengan nama ikan beta atau ikan Siam. Cupang jantan memiliki sifat [...]

Tips Ikan Hias: Cara Mengawinkan Ikan Cupang

Posted: 28 Aug 2011 02:35 AM PDT

Ikan cupang dapat dikawinkan sendiri di rumah karena prosesnya yang tidak terlalu rumit. Meski tidak sulit, namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar proses kawin berjalan sukses. Berikut adalah tips mengawinkan ikan cupang: 1. Pisahkan ikan cupang betina dari cupang jantan setidaknya seminggu sebelum kawin. Beri makan cupang betina dengan berbagai variasi makanan seperti [...]

Fakta & Informasi tentang Penularan HIV dari Ibu ke Anak

Posted: 27 Aug 2011 09:01 PM PDT

Seorang ibu yang menderita HIV positif dapat menginfeksi bayi mereka selama kehamilan, persalinan, atau saat menyusui. Penularan semacam ini dikenal pula sebagai penularan perinatal (perinatal transmission). Tes HIV Tes HIV perlu dilakukan untuk menentukan apakah seseorang menderita HIV atau tidak. Tes untuk orang dewasa dilakukan dengan menganalisis antibodi. Sayangnya, prosedur ini tidak bisa dilakukan untuk [...]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar